Harga Blog Rp.10.225.000Ada yang Mau Nawar

Kamis, 23 September 2010

Cara mencari teman di Facebook berdasarkan alamat email

Bagaimana Cara mencari teman di Facebook berdasarkan alamat email? Apabila anda sudah terbiasa menggunakan email untuk berkomunikasi, tentunya memiliki daftar alamat email teman-teman anda. Facebook dapat menggunakan daftar tersebut untuk mencari teman-teman yang sudah berada difacebook berdasarkan alamat email mereka yang anda simpan pada buku alamat email (address book) penyedia layanan email seperti: Yahoo!, Gmail, Hotmail, dan lain-lain. Fitur ini sangat bermanfaat untuk mereka yang baru saja menggunakan facebook.
Untuk langkah-langkahnya cara mencari teman di Facebook berdasarkan alamat email, yaitu:

Note: Biar lebih mudah dalam mempraktekkan tutorial ini jika halaman facebook anda berbahasa indonesia sebelumnya ganti dulu pilihan bahasa menjadi bahasa inggris. Untuk mengganti pilihan bahasa dalam halaman facebook dapat anda akses dari sisi bawah halaman facebook anda. 
 



Find-Friends
  1. Arahkan kursor mouse pada tombol Friends dikolom atas facebook, kemudian klik Find Friends.
  2. Masukkan informasi yang diperlukan mengenai alamat email yang anda gunakan
  3. Masukkan alamat email yang anda gunakan pada form You Email.
  4. Pilih penyedia layanan email pada pilihan @.
  5. Masukkan password dari alamat email anda di form email passowrd:
  6. Klik tombol find your email Friends.
  7. Pilih teman yang sudah bergabung di Facebook berdasarkan hasil pencarian, setelah yakin bahwa alamat email tersebut yang anda cari, klik tombol Add to Friends.
  8. Pilih teman anda yang belum bergabung di Facebook untuk diberikan undangan bergabung di Facebook, lalu klik tombol invite to join.
Semoga Bermanfaat.
Untuk Tutorial nya dalam fersi PDF Download klik link download berikut:
>>Tutorial  Cara mencari teman di Facebook berdasarkan alamat email.pdf<<

Komentar :

ada 6 komentar ke “Cara mencari teman di Facebook berdasarkan alamat email”
egsfddgsdgffsf mengatakan...
pada hari 

Untuk artikel facebook lainnya ada gak om?

Isal Fero mengatakan...
pada hari 

:h:

Unknown mengatakan...
pada hari 

:i:

Mas Saputra, WA 085559011047 mengatakan...
pada hari 

kok tidak ditemukan ya mas, saya sdh masukkan alamat email teman saya?

Unknown mengatakan...
pada hari 

Saya pernah blokir fb temen terus saya buka lagi tapi saya lupa nama fb tm saya... Tapi saya punya alamat email nya gmana cara mencari nama fb tm saya ko susah ya berbagai cara sudah saya lakukukan tolong bantu saya?

redit mengatakan...
pada hari 

Kalau alamat email disembunikan tidak bisa sekarang ya gan :i:

Cara Melihat Alamat Email Sendiri

Posting Komentar

Loading...

Faceblog on Facebook

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Total Tayangan Halaman

Label

free counters

Arsip Blog

 
Faceblog is proudly powered by Blogger.com | Template by Faceblog